CakNun.com
Wisdom of Maiyah (180)

Lingkar Pandang

Kalau kamu sudah memasuki dunia batin dan sifat serta waktu yang sesungguhnya maka surga itu ada padamu sekarang juga.
(Mbah Nun)

Ketika maiyahan inilah sudut pandang berkembang menjadi lingkar pandang. Melihat ke bawah untuk bersyukur, melihat ke atas untuk bermimpi, melihat pantulan cermin untuk muhasabah diri.

Sesungguhnya orang yang berjuang di jalan Allah tidak mati karena kematian tidak lebih dari qadla dan qadar Allah Swt yang diliputi Rahman dan Rahim-Nya, belas dan kasih sayang-Nya.

Lainnya

Bebrayan Agung Maiyah

Bebrayan Agung Maiyah

Bebrayan. Begitulah orang Jawa menyebutnya. Berarti berumah tangga atau bermasyarakat.

Berpikir Jujur

Berpikir Jujur

Saya bersyukur di pertemukan oleh Tuhan dengan Maiyah.