CakNun.com

Sketsa Malam II

Dari kumpulan puisi Sajak-Sajak Sepanjang Jalan
Emha Ainun Nadjib
Waktu baca ± 1 menit

karena ia bukan Engkau, Tuhanku
maka ruang pasti ada sisinya

tapi jika pun benar ada
yang di luar sisi itu apa namanya

Lainnya

Nyanyian Gelandangan

Nyanyian Gelandangan

O, tentu belum. Dia kan jadi panitia MTQ
Tapi katanya seusai MTQ
Ia akan terus ke Colombo Disco

Emha Ainun Nadjib
Emha Ainun Nadjib
Emha Ainun Nadjib
Emha Ainun Nadjib

Tak Lagi

Tak Lagi

Topik