Sekolah Dzikrul Qur`an, Bukan Hifdhul Qur`an

Pantas sekarang ini sekolah untuk kanak-kanak hingga remaja yang paling laris, marketable, digemari dikejar-kejar oleh para orangtua kaum muslimin di era sekarang antara lain adalah Sekolah Tahfidhul Qur`an atau Hifdhul Qur`an....

Kaki Anjing Vs. Pendekar Milenial

Masalah-masalah berat, kompleks, berkepanjangan dan tak ada jalan untuk menyelesaikan, bisa membuat suatu masyarakat mengalami situasi uring-uringan yang tak menentu, bergerak menuju apatisme atau semacam rasa putus asa kolektif....