CakNun.com

Gejala Kehidupan

Emha Ainun Nadjib
Waktu baca ± 1 menit

Pengamat kesenian sering terlalu disibukkan oleh kategorisasi kesenian, oleh aliran dan mazhab-mazhab. Karya seni dilihat lebih sebagai gejala kesenian daripada gejala kehidupan. Aksentuasi ke gejala kesenian akan selalu meletakkan estetika sebagai substansi tunggal. Berbeda dengan apabila estetika ditemukan sebagai salah satu substansi dan ditemukan substansi-substansi lain dalam karya seni.

Lainnya

Mukjizat

Mukjizat

Bentuk mukjizat masa kini tidak lagi berkutat pada keajaiban yang menyalahi keteraturan, tapi justru ...

Muhammad Nursamad Kamba
M.N. Kamba
Rindu Rentenir

Rindu Rentenir

Tak ada pihak yang paling dirindukan sekaligus dibenci kaum miskin selain rentenir.

Toto Rahardjo
Toto Rahardjo

Topik