CakNun.com

Manusia Seragam

Ternyata sekolah bukan hanya menuntut pesertanya seragam dalam berpakaian, lebih jauh, sekolah juga menyeragamkan peserta didik nyaris dalam segala hal. Pakaian seragam, bahasa seragam, mata pelajaran seragam, tingkah laku seragam, bahkan sekolah juga memaksakan isi kepala hingga isi hati manusia yang ada di dalamnya untuk diseragamkan.

Mereka-mereka yang dianggap melenceng dari penyeragaman sekolah, kemudian dicap sebagai murid yang nakal, bodoh, hingga pada akhirnya disingkirkan secara sistematis seperti produk-produk gagal dalam sebuah siklus pabrikasi yang tidak lolos uji kelayakan.

Apa betul dikehidupan sehari-hari sekarang ini ada ‘rasa’ keberagaman?

Lainnya

Manusia Bersandiwara, 3

Manusia Bersandiwara, 3

Kemajuan zaman tidak lepas kaitannya dengan perkembangan ilmu pengetahuan yang sejak awal kemunculannya banyak ...

Gendang Cinta

Gendang Cinta

Karena Kau ringankan aku dengan illa wus’aha
Selebihnya Kau tanggung sendiri bersama para staf-Mu
Segala yang la yukallifullahu nafsan.